Manado, TRIBUNMANADO.CO.ID - Pangdam XIII Merdeka Mayjen TNI Alfret Denny Tuejeh memimpin Sertijab 9 Pejabat Utama Kodam XIII Merdeka. Jabatan tersebut yaitu Asintel, Asops, Aspers Kasdam XIII Merdeka, Dandenma, Kakum, Kabintal, Kainfolahta, Katop, dan Kajasdam XIII Merdeka, di Grhadika Jaya Sakti Makodam, Selasa (28/2/2023).
Palembang, Sonora.ID - Panglima Kodam II/Sriwijaya, Mayjen TNI Yanuar Adil, memimpin langsung Acara Serah Terima Jabatan (Sertijab) Komandan Korem (Danrem) 044/Garuda Dempo (Gapo) dari pejabat lama, Brigjen TNI Mohammad Naudi Nurdika, S.I.P., M.Si., kepada pejabat baru, Kolonel Inf Muhammad Thohir, S.Sos., M.M., Selasa …
KOMPAS/KURNIA YUNITA RAHAYU. Suasana Rapim TNI AD Tahun Anggaran 2022 di Jakarta, Rabu (2/3/2022). JAKARTA, KOMPAS — Rencana pembangunan kodam di setiap provinsi perlu mempertimbangkan banyak hal, mulai dari keberlanjutan, ketersediaan sumber daya, hingga konteks tahun politik. Standardisasi kualitas satuan teritorial dianggap …
kodam4.mil.id: Tokoh; Panglima: Mayor Jenderal TNI Deddy Suryadi: Kepala Staf: ... Komando Daerah Militer IV/Diponegoro (disingkat Kodam IV/DIP) merupakan Komando kewilayahan pertahanan militer yang meliputi provinsi Jawa Tengah, dan Daerah ... (TKR), dengan penetapan Pemerintah Nomor: 2 / S.D / 1946 tanggal 7 Januari 1946. Selanjutnya ...
Timika – Dandim 1710/Mimika Letkol Inf Dedy Dwi Cahyadi, didampingi Para Danramil dan Perwira Staf jajaran Kodim 1710/Mimika, menerima Kunjungan Kerja Tim Pusat Teritorial TNI Angkatan Darat (PUSTERAD) dalam rangka kegiatan pengumpulan dan penyajian data teritorial guna mendukung Operasi Militer Untuk Perang (OMP) dan Operasi Militer Selain …
TIM PUSTERAD GELAR SOSIALISASI NETRALITAS TNI DI KODAM II/SRIWIJAYA Selasa, 17 Oktober 2023 (10:21) Palembang, (Pendam II/Sriwijaya). Panglima Kodam II/Sriwijaya yang diwakili Irdam II/Sriwijaya, Brigjen TNI Heru Setio Paripurnawan, M.D.A., M.S.S., membuka kegiatan Sosialisasi Netralitas TNI Pada Pemilu Tahun 2024 di wilayah Kodam II/Swj ...
Dengan berdirinya Pusterad, Seter yang awalnya berada di bawah Kodiklat TNI AD bergabung dan berubah nama menjadi Pusdikter Pusterad. Untuk memudahkan dalam rangka menjalankan tugas Pusdikter dibentuklah Organisasi dan Tugas Pusdikter yang disahkan dengan Surat Keputusan Kasad nomor Kep/8/II/1989 tanggal 23 Februari 1989.
siliwangi.tniad.mil.id: Tokoh; Panglima: Mayor Jenderal TNI Dadang Arif Abdurahman: Kepala Staf: Brigadir Jenderal TNI Aminudin: Inspektur: ... Kemudian menjadi Kodam VI/Siliwangi, 24 Oktober 1959 dan menjadi Kodam III/Siliwangi, 2 Februari 1985. Momentum pemilihan nama "Siliwangi" pertama kali, 20 Mei menjadi hari jadi Kodam III/Siliwangi. ...
Makassar (ANTARA) - Tim Pusat Teritorial Angkatan Darat (Pusterad) menggelar sosialisasi netralitas TNI AD pada Pemilu 2024 di Makassar, Sulawesi Selatan. Direktur Litbang Pusterad Brigjen TNI Jannie Aldrin Siahaan di Makassar, Jumat, mengatakan netralitas TNI, khususnya TNI AD pada Pemilu 2024 menjadi hal wajib yang harus diperhatikan seluruh prajurit.
Jakarta//Mata Pers Indonesia-- Komandan Pusat Teritorial Angkatan Darat (Danpusterad) Letjen TNI Teguh Muji Angkasa ketika memberikan pandangan kepada wartawan saat usai acara Sarasehan Pusterad dengan Media Massa, di Gedung Chandrasa, Cijantung, Jakarta, Senin (23/10). Tentara Nasional Indonesia atau TNI Angkatan Darat dalam hal ini …
Kodam IX/Udayana - Denpasar. BERANDA ... Prajurit Yonif 741/GN juga menerima pembekalan dari Sopsdam yang dilaksanakan selama 2 hari pada Kamis 25 Juli s.d. Jumat 26 Juli 2024 bertujuan memberikan pembekalan satuan dan personel tentang materi Binter dalam rangka mendukung keberhasilan tugas Operasi Satgas Pamtas RI-RDTL di Wilayah Provinsi …
Guna menindaklanjuti dan mensukseskan Program Pemerintah melalui Kementerian Pertanian RI yaitu ketahanan pangan dan menjadikan lumbung padi di Kabupaten Merauke, Brigjen TNI Ito Hediarto, S.Sos., M.Sc selaku Staf Khusus Kasad (Ketua Tim Wasmonev Pusterad) memimpin rapat koordinasi tentang Optimalisasi Lahan dan …
Kepada pejabat baru Pangdam mengucapkan selamat datang dan selamat bergabung di keluarga besar Kodam IV/Diponegoro, dengan harapan segera menyesuaikan diri dan cepat memahami tugas tanggung jawab jabatan yang akan diemban. Tentunya dengan terus berinovasi sekaligus meningkatkan tren positif yang telah dilakukan oleh pejabat lama.
SUARAKARYA.ID: Dalam persiapan menghadapi Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 dan untuk mendukung stabilitas keamanan di wilayahnya, Pusat Teritorial Angkatan Darat (Pusterad) melaksanakan pengumpulan data koresponden guna membentuk satuan penerangan di tingkat Komando Distrik Militer (Kodim).. Rencana ini diumumkan oleh Kolonel Infanteri …
Proses serah terima jabatan melibatkan beberapa pejabat penting Kodam IV/Diponegoro, yang bertujuan untuk memperbaharui komposisi kepemimpinan di dalam organisasi. Pangdam IV Mayjen TNI Widi Prasetijono memimpin upacara serah terima jabatan bertempat di serambi kehormatan Makodam IV/Diponegoro, Jum'at (17/11/2023).
KOREM 051/WIJAYAKARTA (13/4),-Pembinaan Teritorial merupakan fungsi utama TNI AD sesuai dengan Doktrin TNI AD Kartika Eka Paksi melalui kegiatan penyelenggaraan, pengembangan, pengarahan dan pengendalian potensi wilayah pertahanan dengan segenap aspeknya menjadi kekuatan ruang, alat dan kondisi juang yang tangguh untuk kepentingan …
Palembang Sonora.ID - Kodam II/Sriwijaya dan 24 perguruan tinggi yang tersebar di Sumatera Selatan telah menyepakati perjanjian kerja sama yang bertujuan memperkuat sinergi antara dunia militer dan dunia pendidikan.. Penandatanganan Naskah Perjanjian Kerja Sama (PKS) ini dilakukan pada 23 Agustus 2024 di Markas Jasdam II/Sriwijaya, Palembang.